Selasa, 07 Januari 2014

Eksotiknya Piramid dan Sphinx Mesir





Wah, sebelum kensya lahir papa dan mama pernah ke mesir L saat itu mesir tidak seperti sekarang (sekarang mesir sedang bergejolak).... dulu katanya mesir sangat eksotik dan nyaman... sampai sampai mesir menjadi primadona setiap orang yang mau bepergian keluar negeri ... hmmmm... mungkin karena piramida, spinx, luxor atau karena firaunya yach... hehehe



Mesir hampir identik dengan piramid dan sphinx yang dimilikinya. Ada lebih dari 80 piramid di Mesir, dan piramida yang terbesar adalah Piramida Agung Giza dan Sphinx Agung adalah shpinx yang terbesar. Di dalam piramida terdapat mumi atau jasad raja-raja yang diawetkan, sedangkan sphinx adalah patung singa berkepala manusia. Piramida dan sphinx di Mesir membuktikan struktur buatan manusia yang tertinggi di dunia yang menyimpan banyak misteri.


ni papa dan mama lagi mejeng di mesir .... kensya mana yach... hehehe







0 komentar:

Posting Komentar